Hewlett-Packard (HP) mungkin masih ragu-ragu memutuskan untuk terjun kembali pasar smartphone. Bukan pengumuman smartphone baru yang disampaikan, perusahaan asal AS ini malah membantah pernyataannya sendiri soal rencana membuat ponsel.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar